Sesi Free Practice 3 Motogp Motegi milik Marc Marquez

Marc Marquez terus menunjukan performa apiknya di motogp Motegi Jepang, sesi fp3 diadakan hari sabtu tanggal 11 Oktober Marquez berhasil menjadi yang tercepat dalam sesi tersebut, walaupun sempat kesulitan akhirnya The Baby Alien mampu menorehkan waktu yang terbaik, kecelakaan pada free practice pertama yang mengakibatkan terjatuh rupanya tidak berdampak berarti bagi seorang +Marc Márquez  nyatanya di sesi free practice ketiga ia mampu menjadi pembalap tercepat.

Jika tidak ada kendala dan Marquez mampu menjadi juara Motogp Motegi maka gelar juara dunia kelas Motogp sudah pasti akan menjadi miliknya, namun pembalap Yamaha Movistart tentunya akan berusaha sekuat tenaga agar bisa memangkas jarak selisih poin, +Valentino Rossi  pun terus menunjukan performa apiknya setelah mengalami kecelakaan di motogp Aragon, dalam sesi fp1 Motogp Motegi Rossi hanya mampu finish di tempat kelima begitu pun pada sesi fp2, tetapi pada sesi fp3 Rossi mampu menempel Marc Marquez dengan menempati posisi dua.

Marc Marquez Pree Practice 3 Montegi

Tempat ke tiga sesi free practice Motegi di tempati oleh pembalap Yamaha Monster Tech 3 Pol Espargaro di ikuti oleh Jorge Lorenzo dan Iannone, sementara rekan satu tim Marquez, Dani Pedrosa hanya mampu menduduki posisi 8, berikut hasil lengkap Free Practice 3 Motogp Motegi Jepang.

Free Practice 3 Motogp Motegi Jepang

PosisiNama PembalapNegaraTimWaktu
1Marc MARQUEZSPARepsol Honda Team1'44.940
2Valentino ROSSIITAMovistar Yamaha MotoGP1'45.167
3Pol ESPARGAROSPAMonster Yamaha Tech 31'45.239
4Jorge LORENZOSPAMovistar Yamaha MotoGP1'45.363
5Andrea IANNONEITAPramac Racing1'45.400
6Bradley SMITHGBRMonster Yamaha Tech 31'45.477
7Cal CRUTCHLOWGBRDucati Team1'45.538
8Dani PEDROSASPARepsol Honda Team1'45.548
9Andrea DOVIZIOSOITADucati Team1'45.565
10Alvaro BAUTISTASPAGO&FUN Honda Gresini1'45.780
11Aleix ESPARGAROSPANGM Forward Racing1'45.933
12Yonny HERNANDEZCOLEnergy T.I. Pramac Racing1'46.114
13Stefan BRADLGERLCR Honda MotoGP1'46.204
14Hector BARBERASPAAvintia Racing1'46.835
15Katsuyuki NAKASUGAJPNYAMALUBE Racing Team with YSP1'46.919
16Hiroshi AOYAMAJPNDrive M7 Aspar1'47.382
17Nicky HAYDENUSADrive M7 Aspar1'47.401
18Alex DE ANGELISRSMNGM Forward Racing1'47.414
19Danilo PETRUCCIITAOcto IodaRacing Team1'47.729
20Karel ABRAHAMCZECardion AB Motoracing1'47.881
21Scott REDDINGGBRGO&FUN Honda Gresini1'47.960
22Broc PARKESAUSPaul Bird Motorsport1'48.786
23Mike DI MEGLIOFRAAvintia Racing1'48.802
24Michael LAVERTYGBRPaul Bird Motorsport1'48.917

Siapakah yang akan menjadi jawara Motogp Motegi Jepang 2014? Jangan sampai terlewatkan balapan serunya pada hari minggu 12 Oktober di trans 7 yang semakin seru dan menegangkan

0 komentar