Setelah liga elit berakhir dan mengukuhkan klub sebagai juaranya di liga msing-masing, kini mata dunia pun tertuju pada partai final liga champion, jadwal liga champion 2014 akan di helat pada tanggal 25 Mei 2014 pukul 01.45 WIB di stadion Estadio da Luz Lisbon akan mempertemukan klub satu kota yaitu Real Madrid vs Atletico Madrid, setelah mengalahkan lawan-lawannya di fase semi final liga champion kedua klub terbaik ini akan bersaing untuk merebutkan title juara liga champion, bagi Real Madrid jika mampu menjadi juara maka mimpi La Decima akan terwujud, tetapi jika Ateltico berhasil maka akan membuat sebuah sejarah baru untuk klub tersebut, siapakah yang akan menjadi juara ? kita tunggu pertandingannya.
Sedikit review mengenai kekuatan dari kedua klub dam final liga champion – Jika melihat skuad Real Madrid saat ini sebenarnya mereka memiliki tim yang lebih dari cukup untuk memenangkan pertandingan ini, penampilan trio BBC mereka bisa menjadi sebuah senjata yang sangat ampuh untuk membongkar pertahanan Atletico, penampilan ketiga pemain ini sangat komplit dalam segi skill sudah tidak diragukan lagi, Cristiano Ronaldo sebagai top skor Liga Champion saat ini bisa memainkan peran dimana saja, di kanan maupun di kiri Ronaldo tetap menjadi sebuah ancaman yang serius bagi Atletico, Greth Bale mempunyai skil dan sprint yang sangat cepat dan tangguh, begitu pun dengan Karim Benzema skil dan headingnya akan sangat berbahaya, dilini tengah mereka mempunyai gelandang yang mumpuni dan mempunyai pengalaman serta mental juara, dilini belakang Madrid mempunyai Sergio Ramos dan Pepe yang siap menghadang para penyerang Atletico dan tidak ketinggalan sang kapten Iker Casillas berada di bawah mistar gawang siap untuk mengamankan bola yang menuju ke gawangnya.
Meskipun Real Madrid mempunyai tim tangguh dan sempurna di final liga champion bukan berarti mereka akan mudah mengalahkan Atletico Madrid, jika di amati Skuad Atletico di musim ini mereka merupakan tim yang sangat kompak dan mempunyai team work yang sangat baik, terbukti Atletico menjadi pemimpin klasemen La Liga spanyol mengalahkan Barcelona dan Real Madrid, dalam sepak terjang di liga champion Atletico sudah mencatatkan 9 kemenangan dari 12 pertandingan, mereka mampu menumbangkan klub-klub besar seperti Barcelona, Milan dan yang terakhir Chelsea mampu mereka singkirkan, Tim asuhan Diego Simeone ini mampu menunjukan kolektivitas lini tengah yang luar biasa, dapat menyokong asupan bola dengan sempurna kepada Diego Costa dan David Villa yang mempunyai insting tajam dalam mencetak gol.
Pada tahun 2014 bagi pecinta olahraga khususnya dunia sepak bola, benar-benar akan di manjakan dengan pertandingan-pertandingan berkelas, sesudah Final Liga Champioan para pecinta sepak bola akan disuguhkan dengan pertandingan Piala Dunia yang akan di gelar di Brazil, menurut jadwal piala dunia 2014 pesta akbar ini akan dimulai pada tanggal 13 Juni 2014, jadi jangan dilewatkan keseruan pertandingannya, sekian informasi dari www.robi.web.id semoga bermanfaat dan selamat menyaksikan pertandingannya.
Updat mengenai final liga champion yang telah berlangsung menghasilkan Real Madrid sebagai Juara Liga Champion 2014 dengan skor akhir 4-1, kemenangan Real Madrid sangat dramatis sekali, karena Real meraih dengan kerja keras dan mental sebagai juara, tertinggal sejak awal babak pertama Real Madrid berhasil membalas pada menit injury time melalui sundulan Sergio Ramos, pertandingan pun harus di lanjutkan dengan perpanjangan waktu, dalam pase perpanjangan waktu itu lah Real Madrid mampu membalikan keadaan, melalui gol Gareth Bale, Marcelo dan Cristiano Ronaldo, untuk melihat jalannya pertandingan bisa menuju ke postingan Hasil Final Liga Champion Real Madrid vs Atletico Madrid
Updat mengenai final liga champion yang telah berlangsung menghasilkan Real Madrid sebagai Juara Liga Champion 2014 dengan skor akhir 4-1, kemenangan Real Madrid sangat dramatis sekali, karena Real meraih dengan kerja keras dan mental sebagai juara, tertinggal sejak awal babak pertama Real Madrid berhasil membalas pada menit injury time melalui sundulan Sergio Ramos, pertandingan pun harus di lanjutkan dengan perpanjangan waktu, dalam pase perpanjangan waktu itu lah Real Madrid mampu membalikan keadaan, melalui gol Gareth Bale, Marcelo dan Cristiano Ronaldo, untuk melihat jalannya pertandingan bisa menuju ke postingan Hasil Final Liga Champion Real Madrid vs Atletico Madrid
Comments
Post a Comment